Gandeng Majlis Taklim, Fatayat NU Kubu Raya Berikan Santunan Untuk Kaum Dhuafa

- Publisher

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gandeng Majlis Taklim, Fatayat Kubu Raya Berikan Santunan Untuk Kaum Dhuafa. Foto/Istimewa.

i

Gandeng Majlis Taklim, Fatayat Kubu Raya Berikan Santunan Untuk Kaum Dhuafa. Foto/Istimewa.

KALBAR SATU ID – Pimpinan Cabang (PC) Fatayat Kubu Raya, Kalimantan Barat menggelar santunan bagi kaum duafa di masjid Kumpai. Pada hari Minggu (16/03/2025). Dalam agenda ini, Fatayat Kubu Raya memberikan santunan kepada 50 kaum Dhuafa.

Ketua PC Fatayat NU Kubu Raya, Jalilah Asyari mengatakan, bahwa pihak nya telah mengagendakan santunan tersebut sesuai dengan hasil rapat kerja Fatayat NU Kubu Raya

“Santunan ini merupakan Inisiatif para pengurus PC Fatayat dan juga hasil dari rapat Kerja PC Fatayat Kubu Raya,“ ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Jalilah menjelaskan bahwa agenda yang dilaksanakan kali ini merupakan bagian dari komitmen Fatayat Kubu Raya untuk hadir bersama masyarakat, khususnya di bulan yang penuh berkah

“Kami ingin berbagi kebahagiaan dengan mereka yang membutuhkan. Semoga bantuan ini dapat memberikan manfaat dan meringankan beban mereka,” ungkapnya.

Selain itu, Ia menjelaskan bahwa kegiatan ini merupakan salah satu cara untuk terus menumbuhkan semangat para kader fatayat. Ini terbukti dari antusias para kader yang mampu merealisasikan agenda ini dengan bekerjasama bersama majlis taklim

“Adapun tujuan dari agenda ini sebagai menumbuhkan jiwa empati kader Fatayat di Kubu Raya serta saya berharap agenda ini bisa bermanfaat bagi para peserta santunan dan kader Fatayat Se-Kubu Raya,” tutupnya.

Follow WhatsApp Channel kalbarsatu.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Bupati Sujiwo Dukung Program Koperasi Desa Merah Putih
Dua Motor Air dan Satu Speedboat Tenggelam Bersamaan
Sinergi Polri dan TNI di Kubu Raya, Pastikan Ibadah Paskah Aman Tanpa Gangguan
Korban Tenggelam di Muara Jungkat Ditemukan tim SAR Gabungan
Pencurian Motor Beat di Kubu Raya, Polisi Tangkap Pelaku Tanpa Perlawanan
Bupati Sujiwo Kukuhkan Ketua Tim Penggerak PKK, Harap Bisa Berkolaborasi Membangun Kubu Raya
Modus Tipu Konsumen, Pria di Kubu Raya Curi Injektor Mobil dan Kantongi Uang Servis
Rumah Warg di Kubu Raya Terbakar, Diduga Karena Arus Pendek

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 20:35 WIB

Bupati Sujiwo Dukung Program Koperasi Desa Merah Putih

Jumat, 18 April 2025 - 17:21 WIB

Dua Motor Air dan Satu Speedboat Tenggelam Bersamaan

Jumat, 18 April 2025 - 17:17 WIB

Sinergi Polri dan TNI di Kubu Raya, Pastikan Ibadah Paskah Aman Tanpa Gangguan

Jumat, 18 April 2025 - 14:07 WIB

Korban Tenggelam di Muara Jungkat Ditemukan tim SAR Gabungan

Jumat, 18 April 2025 - 12:32 WIB

Pencurian Motor Beat di Kubu Raya, Polisi Tangkap Pelaku Tanpa Perlawanan

Berita Terbaru

Bupati Sujiwo Dukung Program Koperasi Desa Merah Putih. Foto/Istimewa.

Daerah

Bupati Sujiwo Dukung Program Koperasi Desa Merah Putih

Jumat, 18 Apr 2025 - 20:35 WIB

Dua Motor Air dan Satu Speedboat Tenggelam Bersamaan. Foto/Istimewa.

Daerah

Dua Motor Air dan Satu Speedboat Tenggelam Bersamaan

Jumat, 18 Apr 2025 - 17:21 WIB