Ketua Fraksi PKS Kubu Raya, Tanggapi Rencana Mundurnya Wabup Kubu Raya

- Publisher

Minggu, 21 Juni 2020 - 00:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) DPRD Kubu Raya (ist)

i

Ketua Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) DPRD Kubu Raya (ist)

KALBARSATU.ID – Ketua Fraksi PKS Kabupaten Kubu Raya, Muhammad Amri, S.P., menanggapi terkait informasi Wakil Bupati Kabupaten Kubu Raya, Sujiwo, S.E, yang akan mengajukan pengunduran diri dari jabatannya sebagai Wakil Bupati Kubu Raya.

Muhammad Amri mengatakan, sebagai partai pengusung, tentu  menyayangkan langkah tersebut dan menyarankan untuk dilakukan komunikasi kembali.

“Harusnya Bupati dan Wakil Bupati  seirama, agar visi dan misi yang dibuat bersama dapat terealisasikan dan masyarakat merasakan manfaat untuk kedepannya,” cakap Amri, anggota DPRD Kabupaten Kubu Raya itu, saat dikonfirmasi melalui via telepon, Sabtu (20/6) malam.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurutnya harus ada langkah mediasi.

“Harus ada langkah mediasi yang dilakukan. Sebagai pengusung kami mengingatkan bahwa membangun Kubu Raya ini, tidak bisa Bupati sendiri, atau Wakil sendiri. Tetapi harus bersama-sama, bersama DPRD dan semua elemen, serta stakeholder harus dilibatkan,” tutur Amri.

Menurutnya masih banyak PR yang harus diselesaikan untuk kemajuan dan kesejahteraan masyarakat Kabupaten Kubu Raya.(a)

Follow WhatsApp Channel kalbarsatu.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Truk Mogok di Jembatan Kapuas 2 Kubu Raya, Lalu Lintas Lumpuh Dua Jam
Berikut ini Susunan Struktur PCNU Kubu Raya 2025-2030
Gerak Cepat, LAZISNU PWNU Kalbar Salurkan Bantuan Korban Banjir
Link Download Logo Konferwil GP Ansor Kalbar Lengkap dengan Makna dan Ucapan
KPU Melawi Tetapkan Hasil Perolehan Suara Pilbup, Paslon Dadi-Malin Menang
Pengprov MI Kalbar Sukses Digelar WBMC 2024, Fighter Indonesia Raih Kemenangan di Laga Profesional
Lantamal XII Sukses Gelar Bersih Sungai Kapuas dan Olahraga Bersama
Madrais Nyatakan Mundur Dari Pencalonan Ketua PCNU Kubu Raya
Tag :

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 13:46 WIB

Truk Mogok di Jembatan Kapuas 2 Kubu Raya, Lalu Lintas Lumpuh Dua Jam

Minggu, 16 Februari 2025 - 23:18 WIB

Berikut ini Susunan Struktur PCNU Kubu Raya 2025-2030

Sabtu, 1 Februari 2025 - 05:22 WIB

Gerak Cepat, LAZISNU PWNU Kalbar Salurkan Bantuan Korban Banjir

Kamis, 26 Desember 2024 - 01:33 WIB

Link Download Logo Konferwil GP Ansor Kalbar Lengkap dengan Makna dan Ucapan

Rabu, 4 Desember 2024 - 17:29 WIB

KPU Melawi Tetapkan Hasil Perolehan Suara Pilbup, Paslon Dadi-Malin Menang

Berita Terbaru