Market

Cara Budidaya dan Solusi Cari Bibit Anggur Cangkok

Bibit Anggur Cangkok
Cara Budidaya dan Solusi Cari Bibit Anggur Cangkok.

KALBAR SATU ID, MARKET – Buah Anggur menjadi primadona untuk dikonsumsi oleh masyarakat, sehingga banyak menjadi pertanyaan bagaimana cara budidaya dan langkah-langkah menanam buah anggur.

Cara Budidaya Anggur

Bagi Anda yang ingin memulai budidaya Anggur, di sini penulis akan memberikan cara menanamnya di dengan mudah.

Ada beberapa hal hal yang harus Anda teliti untuk menghasilkan buah Anggur dengan baik dan produktif, simak syaratnya di bawah ini:

  1. Lahan untuk penanaman (Tanah dengan derajat keasaman (pH) 5,5-7,3)
  2. Pupuk kandang dengan dosis sesuai jumlah tanaman
  3. Tinggi air tanah tidak boleh kurang satu meter dari permukaan tanah
  4. Benih anggur yang jelas varietasnya.
  5. Pilih benih dengan umur 3 hingga 4 bulan, yang bebas hama dan penyakit

Baca juga: Budi Daya Anggur di Pekarangan Rumah di Pontianak

Baca juga: Ramalan Shio Besok Sabtu 21 Agustus 2021: 4 Shio Tidak Suka Menganggur

Langkah Budidaya Anggur

  1. Keluarkan benih anggur dari polybag
  2. Masukkan benih anggur ke dalam lubang tanam
  3. Tutup dengan tanah, kemudian padatkan tanah di sekitar batang
  4. Pasang ajir (kayu penegak) di samping tanaman anggur
  5. Segera mengganti benih jelek dengan yang baru. Tindakan ini dilakukan supaya tanaman dapat tumbuh seragam.
  6. Melakukan penyiangan dengan membersihkan tanaman liar di sekitar tanaman anggur. Kehadiran tanaman liar dapat mengganggu pertumbuhan.
  7. Melakukan penyiraman satu kali per dua hari dengan air cucian beras bisa pagi atau sore hari. Apabila ditanam saat musim hujan, maka tanaman tidak perlu disirami. (Diusahakan tanah jangan sampai lembab, tidak boleh kehujanan dan kepanasan oleh sinar matahari langsung)
  8. Pemupukan secara berkala saat tanaman memasuki usia 90 hari. Pemupukan dilakukan setiap 3 bulan sekali menggunakan pupuk urea dengan dosis 15 gram setiap lubangnya.

Baca juga: Tidak Mampu Puasa, Bolehkah Membayar Fidyah/Denda Puasa dengan Uang?

Baca juga: Solidaridad Gelar Pelatihan Budidaya Kelapa Sawit Ramah Lingkungan

Alangkah lebih baiknya, Anda terus berkonsultasi dengan orang yang berpengalaman budidaya anggur.

Info Pemesanan Bibit Anggur

Kali ini kami menawarkan Bibit Anggur dengan beberapa macam jenis Ada Tiga Macam Jenis Bibit, dengan harga bervariasi diantaranya

  1. Bibit Anggur Ninel harga Rp.150.000
  2. Bibit Anggur Jupiter harga Rp.150.000
  3. Bibit Anggur Isabela harga Rp.200.000

Baca juga: Kalteng Belajar Bersama di Sentra Budidaya Maggot Pekarangan, KSP Hadirkan Konsep Pertanian Terpadu

Untuk pemesanan Bibit Anggur Cangkok bisa menghubungi
Telp/WA: 0896-2271-4823
Atas Nama: Anwar
Alamat: Jalan Selat Sumba Gg. Sederhana Siantan Tengah Pontianak Utara Kota Pontianak – Kalimantan Barat.

Simak video di bawah ini Hasil Bibit Anggur Cangkok:

Berlangganan Udpate Terbaru di Telegram dan Google Berita
Exit mobile version