Ditpolairud Polda Kalbar Bersama PPM Wilayah V Serawak Malaysia mengadakan Rendezvous di Perairan Tanjung Datuk

- Publisher

Rabu, 27 September 2023 - 17:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ditpolairud Polda Kalbar Bersama PPM Wilayah V Serawak Malaysia mengadakan Rendezvous di Perairan Tanjung Datuk. Foto/Istimewa.

i

Ditpolairud Polda Kalbar Bersama PPM Wilayah V Serawak Malaysia mengadakan Rendezvous di Perairan Tanjung Datuk. Foto/Istimewa.

KALBAR SATU ID – Direktorat Kepolisian Perairan dan Udara (Ditpolairud) Polda Kalbar mengadakan Pertemuan / Rendezvous bersama Pasukan Police Marine Wilayah V Kuching Serawak Malaysia. Senin , (25/09/23)

Kegiatan Rendezvous ini dilaksanakan di sekitar perairan Tj. Datuk dengan koordinat 02⁰02′.00 N – 109⁰39’00” E perbatasan Indonesia Malaysia dengan Sarana KP. Antasena 7006 . kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat hubungan kerja sama antara Ditpolairud Polda Kalbar dengan PPM Wilayah V Serawak Malaysia yang telah terjalin lama.

Kasubdit Patroliairud Ditpolairud Polda Kalbar Kompol. Rizal Satria F, SIK.MH dalam hal ini mewakili Direktur Polairud Polda Kalbar menyampaikan “Ditpolairud Polda Kalbar memiliki tugas pokok untuk memberikan perlindungan, pengayoman dan pelayanan kepada masyarakat serta penegakkan hukum di wilayah perairan Kalimantan Barat” tuturnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Komunikasi dan kerja sama antar lembaga sangat dibutuhkan dalam terciptanya harkamtibmas khususnya di wilayah Perbatasan Negara, dalam hal ini Malaysia merupakan negara yang langsung berbatasan dengan Indonesia maka dari hal tersebut diperlukan komunikasi dan kerja sama antarlembaga penegak hukum di perairan” tutupnya.

Dalam Kesempatan yang sama ACP. AB.RQHMAN BIN MAT HASAN perwakilan dari PPM Wilayah V Serawak menyambut baik pelaksanaan kegiatan Rendezvous sebagai bentuk kerja sama untuk antisipasi kejahatan di perairan perbatasan Indonesia-Malaysia .

Rangkaian kegiatan Rendezvous diakhiri dengan sesi foto bersama dan pertukaran Cindera mata.

Follow WhatsApp Channel kalbarsatu.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Dua Wanita Pontianak Utara Selundupkan Sabu 1 Kg Dalam Sandal, Pelaku Ditangkap di Bandara Supadio
Momentum Ramadhan, Kakanwil Kemenag Kalbar Ajak Umat Muslim Tingkatkan Ibadah
Polres Kubu Raya Cegah Kejahatan di Titik Rawan, Berikan Layanan Terbaik Kepada Masyarakat
Polisi Amankan Aktifitas Masyarakat di Pasar Juadah Sungai Raya Selama Ramadhan
Cegah Perang Sarung dan Balap Liar, Polres Kubu Raya Perketat Patroli Subuh
Polresta Pontianak Gelar Upacara Pelepasan Purna Bhakti Personel
Kakanwil Kemenag Muhajirin: Hilal Tampak di Sungai Kakap Kalbar
Polresta Bersama BEM STAKatN Pontianak Gelar Bakti Sosial
Tag :

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 14:15 WIB

Dua Wanita Pontianak Utara Selundupkan Sabu 1 Kg Dalam Sandal, Pelaku Ditangkap di Bandara Supadio

Minggu, 2 Maret 2025 - 22:35 WIB

Momentum Ramadhan, Kakanwil Kemenag Kalbar Ajak Umat Muslim Tingkatkan Ibadah

Minggu, 2 Maret 2025 - 16:53 WIB

Polres Kubu Raya Cegah Kejahatan di Titik Rawan, Berikan Layanan Terbaik Kepada Masyarakat

Minggu, 2 Maret 2025 - 16:48 WIB

Polisi Amankan Aktifitas Masyarakat di Pasar Juadah Sungai Raya Selama Ramadhan

Minggu, 2 Maret 2025 - 12:41 WIB

Cegah Perang Sarung dan Balap Liar, Polres Kubu Raya Perketat Patroli Subuh

Berita Terbaru