Gelar LKD, Fatayat NU Kota Singkawang Komitmen Majukan Organisasi

- Editor

Rabu, 3 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gelar LKD, Fatayat NU Kota Singkawang Komitmen Majukan Organisasi. Foto/Istimewa.

i

Gelar LKD, Fatayat NU Kota Singkawang Komitmen Majukan Organisasi. Foto/Istimewa.

KALBAR SATU ID – Fatayat Nahdlatul Ulama (NU) Kota Singkawang menggelar kegiatan Latihan Kader Dasar (LKD) yang di selenggarakan di Hotel Wahana Inn, pada 30 Desember 2023.

Dalam kegiatan tersebut di hadiri oleh para anggota Fatayat NU Kota Singkawang, tokoh masyarakat, dan tamu undangan lainnya.

Latihan Kader Dasar (LKD) ini menjadi kegiatan kaderisasi yang akan memegang tanggungjawab besar dalam memajukan organisasi dimana telah lama menjadi bagian integral dari kehidupan sosial masyarakat Kota Singkawang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca juga: Resmi Dilantik, PW Muslimat NU Kalbar Siap Bersinergi Untuk Kemajuan Kalimantan Barat

Ketua Pengurus Wilayah Kalimantan Barat, Mbak Umi Marzuqoh, M.E, menyampaikan tekadnya untuk terus mendorong kegiatan sosial, pendidikan, dan keagamaan di lingkungan sekitar.

“Diharapkan dengan mengikuti Fatayat NU dapat memberdayakan diri, meningkatkan kapasitas diri dan memiliki nilai tambah, berkumpul sesama Fatayat harus Bahagia, kembali berwajah ceria,” kata Umi.

Sementara Ketua LKP3A PP Fatayat NU, Ning Dr. Khalilah, M.Pd., Jakarta mengatakan, perempuan juga tidak harus dirumah saja.

“Wanita bisa aktif ikut kegiatan diluar yang positif untuk terus mengasah potensi dengan tentu atas izin suami/orang tua,” ucapnya.

Selanjutnya Drs. H. Edy Purwanto, M.Pd, ketua PCNU kota Singkawang dalam kesempatan tersebut menjelaskan, dalam NU ada Manhaj, fikroh, berilmu ilmiah dan ada Harakah. Harakah adalah pergerakan dalam pemberdayaan diri dan masyarakat (umat) dengan konsep Ahlussunnah waljamaah an nahdiyah.

الْإِسْلاَمُ صَالِحٌ لِكُلِّ زَمَانٍ وَمَكَانٍ.

Artinya: “Islam senantiasa cocok di setiap waktu dan tempat”.”

“Semua pihak berharap agar semua anggota Fatayat dapat membawa semangat baru dan kontribusi positif bagi perkembangan Fatayat di Kota Singkawang. Pelatihan Kader Dasar ini diharapkan dapat memperkuat peran Fatayat dalam memberikan dampak positif bagi masyarakat setempat,” harapnya.

Berita Terkait

Bawaslu Kubu Raya Tertibkan APK di Masa Tenang Pilkada
PMII Gelar Diskusi, Bahas Peran Agama dan Pemerintah Menuju Indonesia Emas 2045
Menang di Survei, Akankah Edi-Bahasan Dua Periode Pimpin Pontianak
Ratusan Personel Gabungan TNI-Polri Amankan Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Kubu Raya
Survei PolMark Pilkada Ketapang 2024: Alexander Wilyo-Jamhuri Ungguli Farhan-Leo dan Junai-Suprapto
Gedung Sekretariat PWNU Kalbar Dibangun Empat Lantai
Cabup Sujiwo Ajak Pendukung Tertibkan APK Paslon Jikir
Penancapan Pondasi Pertama untuk Pembangunan Sekretariat PWNU Kalbar
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 18:21 WIB

Bawaslu Kubu Raya Tertibkan APK di Masa Tenang Pilkada

Senin, 25 November 2024 - 14:23 WIB

Menang di Survei, Akankah Edi-Bahasan Dua Periode Pimpin Pontianak

Senin, 25 November 2024 - 13:53 WIB

Ratusan Personel Gabungan TNI-Polri Amankan Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Kubu Raya

Minggu, 24 November 2024 - 22:06 WIB

Survei PolMark Pilkada Ketapang 2024: Alexander Wilyo-Jamhuri Ungguli Farhan-Leo dan Junai-Suprapto

Minggu, 24 November 2024 - 20:52 WIB

Gedung Sekretariat PWNU Kalbar Dibangun Empat Lantai

Berita Terbaru

News

Bawaslu Kubu Raya Tertibkan APK di Masa Tenang Pilkada

Senin, 25 Nov 2024 - 18:21 WIB