Gelar Sosialisasi Empat Pilar, Maria Lestari Komitmen Rawat Keberagaman Untuk Menuju Indonesia Emas 2045

- Editor

Sabtu, 15 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota DPR RI Fraksi PDI Perjuangan Maria Lestari, S.Pd., MH.

i

Anggota DPR RI Fraksi PDI Perjuangan Maria Lestari, S.Pd., MH.

KALBAR SATU ID, PONTIANAK – Anggota DPR RI Fraksi PDI Perjuangan Maria Lestari, S.Pd., MH., menggelar Kegiatan Sosialisasi 4 Pilar MPR RI yang di selenggara di Kota Pontianak, Kalimantan Barat, Sabtu (15/06/24).

Kegiatan tersebut di hadiri oleh masyarakat umum, Kelompok Tani, Petani Milenial di Kota Pontianak.

“Sosialisasi 4 Pilar MPR RI ini bertujuan untuk menjaga dan memperkuat persatuan dan keutuhan Bangsa dan Negara Indonesia agar tetap kokoh dan jaya,” kata Maria Lestari saat di konfirmasi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Maria Lestari selaku Anggota DPR RI Komisi IV mengajak kepada masyarakat luas agar terus menjaga, merawat dan cinta tanah air Indonesia dengan segala keunikan dan keragaman suku, agama, adat dan budayanya.

“Mari bersama-sama berkomitmen menjaga keragaman ini untuk menjadi kekuatan menuju Indonesia yang hebat dan sejahtera serta pastinya menuju negara emas di tahun 2045 mendatang,” ajak Maria Lestari.

Baca juga: Sosialisasi Empat Pilar, Maria Lestari Komitmen Kawal Program Pertanian di Kalimantan Barat

Selain itu, Maria Lestari menyampaikan, sebagai Anggota Komisi IV DPR RI Fraksi PDI Perjuangan Dapil Kalbar I juga berkomitmen untuk memajukan dan membantu para petani yang ada di Kalimantan Barat.

“Selama ini, saya sering berinteraksi dan mengunjungi langsung para petani di lapangan untuk mengetahuai persoalan dan kebutuhan mereka serta memberikan berbagai program aspirasi saya sebagai anggota Komisi IV DPR RI kepada kelompok tani dan kelompok masyarakat di Dapil Kalbar I termasuk di Kota Pontianak” tegas Maria Lestari.

Berita Terkait

Bawaslu Kubu Raya Tertibkan APK di Masa Tenang Pilkada
PMII Gelar Diskusi, Bahas Peran Agama dan Pemerintah Menuju Indonesia Emas 2045
Menang di Survei, Akankah Edi-Bahasan Dua Periode Pimpin Pontianak
Ratusan Personel Gabungan TNI-Polri Amankan Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Kubu Raya
Survei PolMark Pilkada Ketapang 2024: Alexander Wilyo-Jamhuri Ungguli Farhan-Leo dan Junai-Suprapto
Gedung Sekretariat PWNU Kalbar Dibangun Empat Lantai
Cabup Sujiwo Ajak Pendukung Tertibkan APK Paslon Jikir
Penancapan Pondasi Pertama untuk Pembangunan Sekretariat PWNU Kalbar
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 18:21 WIB

Bawaslu Kubu Raya Tertibkan APK di Masa Tenang Pilkada

Senin, 25 November 2024 - 14:23 WIB

Menang di Survei, Akankah Edi-Bahasan Dua Periode Pimpin Pontianak

Senin, 25 November 2024 - 13:53 WIB

Ratusan Personel Gabungan TNI-Polri Amankan Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Kubu Raya

Minggu, 24 November 2024 - 22:06 WIB

Survei PolMark Pilkada Ketapang 2024: Alexander Wilyo-Jamhuri Ungguli Farhan-Leo dan Junai-Suprapto

Minggu, 24 November 2024 - 20:52 WIB

Gedung Sekretariat PWNU Kalbar Dibangun Empat Lantai

Berita Terbaru

News

Bawaslu Kubu Raya Tertibkan APK di Masa Tenang Pilkada

Senin, 25 Nov 2024 - 18:21 WIB