Harapan Posnu sebagai Pemantau Pemilu kepada Bawaslu Kalbar yang Baru

- Editor

Rabu, 22 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto Kollapse: Posnu Kalbar dan Bawaslu.

i

Foto Kollapse: Posnu Kalbar dan Bawaslu.

Kalbar Satu, News – Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Provinsi Kalimantan Barat telah bersepakat memilih Mursyid Hidayat sebagai Ketua Bawaslu Kalbar Periode 2023-2028.

Hal tersebut berdasarkan hasil kesepakatan rapat pleno Kelima Anggota Bawaslu Kalbar, yaitu Yosef Harry Suyadi sebagai Koordinator Divisi Pencegahan, Partisipasi Masyarakat dan Hubungan Masyarakat. Faisal Riza sebagai Koordinator Divisi Sumber Daya Manusia, Organisasi, Pendidikan dan Pelatihan. Agnesia Ermi sebagai Koordinator Divisi Hukum dan Penyelesaian Sengketa Uray Juliansyah sebagai Koordinator Divisi Penanganan, Pelanggaran dan Data Informas. Dan Mursyid Hidayat sebagai Ketua Bawaslu Kalbar.

Baca juga: Cek Dapil Terbaru, Download Peraturan KPU Nomor 6 Tahun 2023

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca juga: Download Kumpulan Peraturan Bawaslu RI Lengkap dan Terbaru 2022

Pada kesempatan tersebut Poros Sahabat Nusantara (Posnu) Kalimantan Barat (Kalbar), memberikan ucapan selamat kepada Ketua dan Anggota Bawaslu Kalbar terpilih periode 2023-2028.

“Pertama saya ingin menucapkan selamat, kedua saya berharap ketua dan anggota Bawaslu Kalbar yang sudah ditetapkan bisa menjalankan amanahnya secara profesional, berintegritas untuk Kalimantan Barat kedepan” ujar Ismail sebagai Ketua POSNU Kalbar pada Rabu (22/02/2023).

Baca juga: Download Materi Perbawaslu No 7 Tahun 2022 Penanganan Temuan dan Laporan Pelanggaran Pemilu

Baca juga: Inilah Syarat Bakal Calon Legislatif sesuai Undang-undang No 7 Tahun 2017 tentang Pemilu

Ismail pun berharap dalam menjalankan tugasnya sebagai Komisioner Bawaslu Kalbar memiliki kemampuan baik regulatif dan imperatif.

“Sehingga Bawaslu bisa menggawal setiap tahapan demokrasi di tahun politik ini dengan baik,” ungkapnya.

Selaku organisasi, lanjut Ismail, yang resmi terverifikasi sebagai Pemantau Pemilu 2024 dengan nomor sertifikat 15/PM.05/K1/8/2022 Posnu Kalbar akan menjalin kerjasama yang baik dengan Bawaslu Kalbar.

Baca juga: DPD dan 9 DPC GMNI se-Kalbar Sepakat Pemilu 2024 Tolak Politik Identitas

Baca juga: Dengan Tetap Perhatikan Protokol Kesehatan, Bawaslu Pontianak Bedah Perbawaslu

“Dalam waktu dekat ini kami akan melakukan kunjungan untuk silaturrahim dengan Komisioner Bawaslu Kalbar yang baru”, pungkasnya.

Berita Terkait

Garda Toleransi, GP Ansor Sumbar Siap Kawal Nataru
Danlanud Optimis Pejabat Baru Bisa Tunaikan Tugas dengan Baik
Kapolri dan Panglima TNI Pimpin Operasi Lilin 2024 untuk Pengamanan Natal dan Tahun Baru
Siap Amankan Natal dan Tahun Baru, Polres Kubu Raya Gelar Apel
Sholihin HZ Terpilih Aklamasi Sebagai Ketua Pergunu Kalbar Periode 2024-2029
Polres Kubu Raya Siapkan 520 Personel Gabungan untuk Amankan Natal dan Tahun Baru 2025
Polres Kubu Raya Gelar Upacara Khidmat Peringatan Hari Bela Negara ke-76
Hari Ibu Ke-96 Tahun 2024, FPK Kalbar Gelar Seminar Peran Ibu Menyiapkan Generasi Sehat

Berita Terkait

Jumat, 20 Desember 2024 - 20:53 WIB

Garda Toleransi, GP Ansor Sumbar Siap Kawal Nataru

Jumat, 20 Desember 2024 - 18:00 WIB

Danlanud Optimis Pejabat Baru Bisa Tunaikan Tugas dengan Baik

Jumat, 20 Desember 2024 - 15:29 WIB

Kapolri dan Panglima TNI Pimpin Operasi Lilin 2024 untuk Pengamanan Natal dan Tahun Baru

Jumat, 20 Desember 2024 - 14:54 WIB

Siap Amankan Natal dan Tahun Baru, Polres Kubu Raya Gelar Apel

Kamis, 19 Desember 2024 - 22:32 WIB

Sholihin HZ Terpilih Aklamasi Sebagai Ketua Pergunu Kalbar Periode 2024-2029

Berita Terbaru

Garda Toleransi, GP Ansor Sumbar Siap Kawal Nataru. Foto/Istimewa.

News

Garda Toleransi, GP Ansor Sumbar Siap Kawal Nataru

Jumat, 20 Des 2024 - 20:53 WIB