Inilah Rangkaian dan Jadwal Acara Hari Puncak 1 Abad NU, 24 Jam Nonstop di Sidoarjo

- Publisher

Jumat, 13 Januari 2023 - 21:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Link Live Streaming Gratis Harlah 1 Abad NU di Sidoarjo 24 Jam Nonstop: Nonton Puncak Resepsi Mulai Jam 00:00 WIB,- FOTO/instagram: @nahdlatululama.

i

Link Live Streaming Gratis Harlah 1 Abad NU di Sidoarjo 24 Jam Nonstop: Nonton Puncak Resepsi Mulai Jam 00:00 WIB,- FOTO/instagram: @nahdlatululama.

KALBAR SATU ID, NASIONAL – Dalam rangkaian 1 Abad Nahdlatul Ulama (NU) rencananya akan digelar 24 jam nonstop di Stadion Delta, Sidoarjo pada Selasa, 7 Februari 2023.

Adapun jadwal 1 Abad NU, seperti postingan akun resmi instagram @nahdlatululama pada Jumat (13/01/2022) berupa video menerangkan rangkaian acara 24 jam full.

Pada peringatan 1 Abad NU, Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) mengangkat tema; Merawat Jagat Membangun Peradaban.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca juga: Sejarah Penyalinan Mushaf Al Quran di Indonesia

Baca juga: Inilah Perbedaan Gejala Covid-19 Varian Delta Dengan Umum

Pukul 00.00 WIB

Manaqib Syech Abdul Qodir Jaelani, Ratib Al-Attas dan Asmaul Husna

  • Syech Muhammad Fadhil Al Jilani
  • Habih Lutfi Bin Ahmad Al-Attas
  • KH. R. Ahmad Azaim Ibrahimy

Ijazah Kubro oleh Al Habib Muhammad Luthfi bin Yahya

Pukul 05.00 WIB

Gebyar Shalawat 1 Abad NU

  • Habib Syech Bin HabiB Qodir As-Segaf

Baca juga: Pelantikan IKA-UNAIR Sidoarjo, Inilah Pesan Khofifah kepada Alumni Unair Sidoarjo

Baca juga: Waduh! Onani di Pinggir Jalan, Seorang Pria Terancam Penjara 10 Tahun

Pukul 07.00 WIB

Resepsi 1 Abad NU Dihadiri:

  • Presiden Joko Widodo
  • 300 Ulama se-Dunia

Penampilan:

  • Orkestra Spektakuler oleh Addie MS
  • Koreografi Kolosal Denny Malik

Baca juga: Mulai Hari! Jadwal MotoGP 2022 di Qatar Puncaknya Minggu 6 Maret 2022

Baca juga: Ria Norsan Didampingi Ketua PWNU Kalbar Dr Syarif Lepas Kontingen Porseni NU 2023

Pukul 14.00 WIB

Karnaval Nusantara 1 Abad NU sejauh 2 KM menampilkan beragam keudayaaan Nusantara dan Rekor Dunia Muri Happening Art Sticky Note Doa untuk NU Abad Kedua.

Pukul 19.00 WIB

Semarak 1 Abad NU

  • Slank
  • Cak Lontong
  • Qosidah Qasima
  • dan hiburan lainnya

Baca juga: Kontingen Pencak Silat Utusan PWNU Kalbar Lakukan Ekshibisi untuk Porseni NU 2023

Baca juga: Porseni NU 2023 Solo, PWNU Kalbar Utus Atlet Termasuk Badminton

Puncak 1 Abad NU juga dimeriahkan bazar UMKM aneka kuliner dan merchandise keren.

Demikian rangkaian dan jadwal kegiatan 1 Abad NU 24 ajm nonstop di Stadion Delta, Sidoarjo pada Selasa, 7 Februari 2023.

Follow WhatsApp Channel kalbarsatu.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Rakerda II LPTQ Provinsi Kalbar 2025 Resmi Dibuka, Muhajirin Yanis Apresiasi Dukung Penuh Gagasan Strategis
Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Masyarakat, Menkes RI Hadiri Peletakan Batu Pertama RSUD TBSI Kubu Raya
RSUD Tuan Besar Sy Idrus Diresmikan: Pemerintah Komitmen Tingkatkan Layanan Kesehatan di Kubu Raya
Bank Kalbar Rayakan HUT Ke-61: Perkuat Komitmen Menuju Pertumbuhan Berkelanjutan
The Asia Foundution Luncurkan Program Akselerasi Inklusi Keuangan Untuk Perempuan Rentan di Kalbar
Kanwil Kemenag Kalbar Gelar Uji Kompetensi Perpindahan Antar Instansi Periode April 2025
Puluhan Ribu Banser Apel Bareng TNI, Addin Jauharudin: Manunggal Kekuatan Indonesia
Momen Halal Bihalal, Kakanwil Kemenag Kalbar Ajak Tingkatkan Kualitas Pelayanan Umat

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 01:15 WIB

Rakerda II LPTQ Provinsi Kalbar 2025 Resmi Dibuka, Muhajirin Yanis Apresiasi Dukung Penuh Gagasan Strategis

Rabu, 16 April 2025 - 20:43 WIB

Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Masyarakat, Menkes RI Hadiri Peletakan Batu Pertama RSUD TBSI Kubu Raya

Rabu, 16 April 2025 - 17:43 WIB

RSUD Tuan Besar Sy Idrus Diresmikan: Pemerintah Komitmen Tingkatkan Layanan Kesehatan di Kubu Raya

Selasa, 15 April 2025 - 18:15 WIB

Bank Kalbar Rayakan HUT Ke-61: Perkuat Komitmen Menuju Pertumbuhan Berkelanjutan

Selasa, 15 April 2025 - 15:17 WIB

The Asia Foundution Luncurkan Program Akselerasi Inklusi Keuangan Untuk Perempuan Rentan di Kalbar

Berita Terbaru

Bupati Sujiwo Dukung Program Koperasi Desa Merah Putih. Foto/Istimewa.

Daerah

Bupati Sujiwo Dukung Program Koperasi Desa Merah Putih

Jumat, 18 Apr 2025 - 20:35 WIB

Dua Motor Air dan Satu Speedboat Tenggelam Bersamaan. Foto/Istimewa.

Daerah

Dua Motor Air dan Satu Speedboat Tenggelam Bersamaan

Jumat, 18 Apr 2025 - 17:21 WIB