Jelang Pilkada Serentak 2024, Bawaslu Kubu Raya Apel Siaga Pengawasan

- Publisher

Minggu, 17 November 2024 - 21:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Kubu Raya menggelar Apel Siaga Pengawasan yang dipusatkan di Gaia Bumi Raya City Mall, Minggu ( 17/11/24).

i

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Kubu Raya menggelar Apel Siaga Pengawasan yang dipusatkan di Gaia Bumi Raya City Mall, Minggu ( 17/11/24).

KALBAR SATU ID – Menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Kubu Raya menggelar Apel Siaga Pengawasan yang dipusatkan di Gaia Bumi Raya City Mall, Minggu ( 17/11/24).

Ketua Bawaslu Kubu Raya Encep Endan memimpin langsung apel tersebut, dan diikuti anggota bawaslu Kubu Raya, Panwaslu Kecamatan, Forkopimda Kubu Raya dan ratusan pengawas di tingkat desa.

Dalam sambutannya, Encep Endan mengatakan, apel siaga pengawasan ini dilakukan untuk menginformasikan kepada seluruh masyarakat yang ada di Kabupaten Kubu Raya bahwa Bawaslu Kubu Raya sejauh ini telah melakukan tugas dengan sebaik-baiknya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“1350 personil Bawaslu yang ada di Kabupaten Kubu Raya telah mempersiapkan diri untuk melakukan proses setiap tahapan yang ada,” Kata Encep.

Baca juga: Cegah Pelanggaran Pilkada 2024, Bawaslu Kubu Raya Ajak Masyarakat Awasi TPS

Encep berharap, agenda-agenda tahapan Pilkada serentak tahun 2024 semua ikut terlibat dalam pengawasan supaya berjalan lancar.

“Agenda agenda kedepan merupakan tantangan bagi kita, semua yang terlibat dalam pelaksanaan pengawasan sampai saat ini telah berjalan lancar, tentu itu berkat kerjasama seluruh instansi yang ada di Kabupaten Kubu Raya,” harapnya.

Encep menjelaskan, proses yang dilakukan oleh Bawaslu telah sesuai dengan undang-undang Pilkada yang ada, serta dirinya berharap kepada seluruhnya untuk dapat melaksanakan pengawasan sesuai dengan aturan dan koridornya.

“Harapan Bawaslu Kubu Raya dalam proses pengawasan Pilkada ini seluruh jajaran pengawas dapat melaksanakan tugasnya dengan baik,” pungkasnya.

Follow WhatsApp Channel kalbarsatu.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Majelis Adat Budaya Melayu Kalbar Gelar Milad ke-28 dan Halal Bihalal
Rakerda II LPTQ Provinsi Kalbar 2025 Resmi Dibuka, Muhajirin Yanis Apresiasi Dukung Penuh Gagasan Strategis
Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Masyarakat, Menkes RI Hadiri Peletakan Batu Pertama RSUD TBSI Kubu Raya
RSUD Tuan Besar Sy Idrus Diresmikan: Pemerintah Komitmen Tingkatkan Layanan Kesehatan di Kubu Raya
Bank Kalbar Rayakan HUT Ke-61: Perkuat Komitmen Menuju Pertumbuhan Berkelanjutan
The Asia Foundution Luncurkan Program Akselerasi Inklusi Keuangan Untuk Perempuan Rentan di Kalbar
Kanwil Kemenag Kalbar Gelar Uji Kompetensi Perpindahan Antar Instansi Periode April 2025
Momen Halal Bihalal, Kakanwil Kemenag Kalbar Ajak Tingkatkan Kualitas Pelayanan Umat

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 13:24 WIB

Majelis Adat Budaya Melayu Kalbar Gelar Milad ke-28 dan Halal Bihalal

Kamis, 17 April 2025 - 01:15 WIB

Rakerda II LPTQ Provinsi Kalbar 2025 Resmi Dibuka, Muhajirin Yanis Apresiasi Dukung Penuh Gagasan Strategis

Rabu, 16 April 2025 - 20:43 WIB

Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Masyarakat, Menkes RI Hadiri Peletakan Batu Pertama RSUD TBSI Kubu Raya

Rabu, 16 April 2025 - 17:43 WIB

RSUD Tuan Besar Sy Idrus Diresmikan: Pemerintah Komitmen Tingkatkan Layanan Kesehatan di Kubu Raya

Selasa, 15 April 2025 - 18:15 WIB

Bank Kalbar Rayakan HUT Ke-61: Perkuat Komitmen Menuju Pertumbuhan Berkelanjutan

Berita Terbaru

Bupati Sujiwo Dukung Program Koperasi Desa Merah Putih. Foto/Istimewa.

Daerah

Bupati Sujiwo Dukung Program Koperasi Desa Merah Putih

Jumat, 18 Apr 2025 - 20:35 WIB

Dua Motor Air dan Satu Speedboat Tenggelam Bersamaan. Foto/Istimewa.

Daerah

Dua Motor Air dan Satu Speedboat Tenggelam Bersamaan

Jumat, 18 Apr 2025 - 17:21 WIB