LAZIZNU Kalbar Beri Bantuan Ongkos Untuk Korban Janji Palsu Calo Kerja di Perusahaan Sawit

- Publisher

Jumat, 14 Maret 2025 - 20:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAZIZNU Kalbar Beri Bantuan Ongkos Untuk Korban Janji Palsu Calo Kerja di Perusahaan Sawit. Foto/Istimewa.

i

LAZIZNU Kalbar Beri Bantuan Ongkos Untuk Korban Janji Palsu Calo Kerja di Perusahaan Sawit. Foto/Istimewa.

KALBAR SATU ID – M Arif Tribowo, seorang pencari kerja asal Jakarta, terpaksa terlunta-lunta di Kota Pontianak selama 10 hari setelah menjadi korban janji palsu seorang calo kerja. Arif dijanjikan pekerjaan di sebuah perusahaan sawit di Kabupaten Melawi, Kalimantan Barat. Namun, setibanya di lokasi, kondisi yang dijanjikan tidak sesuai dengan kenyataan.

Arif kemudian memutuskan untuk kembali ke Jakarta. Namun, ia tidak memiliki cukup uang untuk ongkos pulang. Selama 10 hari, Arif terlunta-lunta di Pontianak, tidur di Pelabuhan dan mengandalkan bantuan dari orang-orang yang berbaik hati.

Kisah Arif akhirnya sampai ke telinga beberapa ketua LAZISNU Kalbar dan langsung di berikan ongkos untuk membeli tiket Kapal pulang ke Jakarta.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami sangat prihatin dengan kondisi yang dialami oleh Bapak Arif. Kami berharap bantuan ini dapat meringankan bebannya dan membantunya untuk kembali ke keluarganya di Jakarta,” ujar kholiq.

Arif mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah membantunya. Ia berpesan kepada masyarakat agar lebih berhati-hati dalam menerima tawaran kerja dari calo, terutama yang tidak jelas asal-usulnya.

“Saya berharap kejadian ini tidak terulang lagi. Saya juga berharap pemerintah dapat lebih tegas dalam menindak calo-calo yang meresahkan masyarakat,” kata Arif.

Arif dijadwalkan akan berlayar kembali ke Jakarta pada tanggal 19 Maret 2025. Ia berharap dapat segera bertemu dengan keluarganya dan memulai hidup baru.

Follow WhatsApp Channel kalbarsatu.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Penguatan Ekoteologi, Kemenag Kalbar Tanam Ribuan Pohon Matoa
Ketua DWP Kemenag Kalbar Berikan Pembinaan di Kota Singkawang
Muhajirin Yanis Ajak Jamaah Haji Perkuat Niat dan Peduli Lingkungan Lewat Gerakan Tanam Pohon
Majelis Adat Budaya Melayu Kalbar Gelar Milad ke-28 dan Halal Bihalal
Rakerda II LPTQ Provinsi Kalbar 2025 Resmi Dibuka, Muhajirin Yanis Apresiasi Dukung Penuh Gagasan Strategis
Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Masyarakat, Menkes RI Hadiri Peletakan Batu Pertama RSUD TBSI Kubu Raya
RSUD Tuan Besar Sy Idrus Diresmikan: Pemerintah Komitmen Tingkatkan Layanan Kesehatan di Kubu Raya
Bank Kalbar Rayakan HUT Ke-61: Perkuat Komitmen Menuju Pertumbuhan Berkelanjutan

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 14:38 WIB

Penguatan Ekoteologi, Kemenag Kalbar Tanam Ribuan Pohon Matoa

Senin, 21 April 2025 - 21:42 WIB

Ketua DWP Kemenag Kalbar Berikan Pembinaan di Kota Singkawang

Senin, 21 April 2025 - 16:16 WIB

Muhajirin Yanis Ajak Jamaah Haji Perkuat Niat dan Peduli Lingkungan Lewat Gerakan Tanam Pohon

Sabtu, 19 April 2025 - 13:24 WIB

Majelis Adat Budaya Melayu Kalbar Gelar Milad ke-28 dan Halal Bihalal

Kamis, 17 April 2025 - 01:15 WIB

Rakerda II LPTQ Provinsi Kalbar 2025 Resmi Dibuka, Muhajirin Yanis Apresiasi Dukung Penuh Gagasan Strategis

Berita Terbaru

Pemkab Kubu Raya Siap Wujudkan Kabupaten Layak Anak. Foto/Istimewa.

Daerah

Pemkab Kubu Raya Siap Wujudkan Kabupaten Layak Anak

Selasa, 22 Apr 2025 - 18:12 WIB

Wako Edi Kamtono Resmikan Kantor Lurah Sungai Jawi Luar. Foto/Istimewa.

Daerah

Wako Edi Kamtono Resmikan Kantor Lurah Sungai Jawi Luar

Selasa, 22 Apr 2025 - 16:41 WIB