PT Wilmar Cahaya Indonesia Gelar Pasar Murah Minyak Goreng di Pontianak

- Editor

Kamis, 10 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PT Wilmar Cahaya Indonesia Gelar Pasar Murah Minyak Goreng di Pontianak. Foto/antara.

i

PT Wilmar Cahaya Indonesia Gelar Pasar Murah Minyak Goreng di Pontianak. Foto/antara.

PONTIANAK, KALBAR SATU ID – Mulai hari ini, Kamis 10 Maret 2022 PT Wilmar Cahaya Indonesia bersama pemerintah Kota Pontianak dan Bank Indonesia menggelar pasar murah minyak Goreng curah dengan harga Rp 11.500.

Head Unit Wilmar Pontianak, Muhammad Erwin mengatakan, pihaknya melakukan pasar murah minyak Goreng tersebut dalam rangka membantu pemerintah dalam mengatasi masalah kelangkaan minyak goreng saat ini.

“Hal itu dilakukan kami rangka membantu dan mendukung pemerintah dalam mengatasi kelangkaan minyak goreng saat ini,” katanya dalam keterangan videonya pada Kamis 10 Maret 2022.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut kata dia, pihaknya bekerjasama dengan pemerintah akan menggelar pasar murah minyak goreng di sejumlah pasar tradisional di Pontianak.

Baca juga: Telan Korban, Karhutla Tewaskan Warga Kubu Raya

Baca juga: Meninggal Dihakimi Warga, Korba Dituduh Mencuri Mangga di Kubu Raya

“Ada enam pasar tradisional yang tersebar di seluruh Pontianak,” ungkapnya.

Sebelumnya, PT Wilmar Cahaya Indonesia menggelar pasar murah minyak goreng untuk masyarakat Kelurahan Batu Layang, Kecamatan Pontianak Utara pada Selasa Maret 2022 yang berlokasi di halaman Kantor Kelurahan Batulayang.

PT Wilmar menyediakan sebanyak 6.000 bungkus minyak goreng disiapkan untuk aksi yang bekerjasama dengan Pemkot Pontianak ini.

Baca juga: Kebakaran Lahan di Pontianak Masuk ke Pemukiman Warga, Sejumlah Warga dievakuasi

Baca juga: Finalis Duta Lanceng Praben Pontianak Jalani Karantina, Sabtu Malam Puncak Pemilihan

Head Unit Wilmar Pontianak, Muhammad Erwin mengatakan, pihaknya menjual minyak goreng di bawah harga pasaran dalam rangka memenuhi kebutuhan masyarakat Batulayang.

“Kami menjual satu kemasan dengan volume 900 mili liter seharga Rp12.000. Satu kepala keluarga dijatah dua liter saja, agar semua warga yang membutuhkan kebagian. Mereka harus membuktikan bahwa mereka adalah warga Batulayang dengan KTP atau Kartu Keluarga,” ujarnya .

Berita Terkait

Buat Kesepakatan Damai, Kasus di PT Mina Mas Selesai Secara Kekeluargaan
Adian Napitupulu: Banyak Ketidaknetralan Polisi Dalam Pemilu
Tinjau Banjir di Sungai Ambawang, Ketua Komisi V DPR Minta Pemerintah Siapkan Solusi Permanen
Fatayat NU Kalbar Menggelar Sosialisasi Deteksi Dini Kanker Serviks
Satlantas Kubu Raya Ungkap Tips Aman Berkendara di Jalan Licin Saat Musim Hujan
Pasca Pilkada 2024, GP Ansor Kalbar Akan Gelar Silaturahmi Kebangsaan
PDIP Kalbar Menang Pemilihan Gubernur dan 11 Kabupaten/Kota
Tjhai Chui Mie-Muhammadin Menang Pilwalkot Singkawang, Lanjutkan Visi Singkawang Jilid 2
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 7 Desember 2024 - 19:40 WIB

Buat Kesepakatan Damai, Kasus di PT Mina Mas Selesai Secara Kekeluargaan

Sabtu, 7 Desember 2024 - 14:01 WIB

Adian Napitupulu: Banyak Ketidaknetralan Polisi Dalam Pemilu

Jumat, 6 Desember 2024 - 21:27 WIB

Tinjau Banjir di Sungai Ambawang, Ketua Komisi V DPR Minta Pemerintah Siapkan Solusi Permanen

Jumat, 6 Desember 2024 - 17:56 WIB

Fatayat NU Kalbar Menggelar Sosialisasi Deteksi Dini Kanker Serviks

Jumat, 6 Desember 2024 - 15:51 WIB

Satlantas Kubu Raya Ungkap Tips Aman Berkendara di Jalan Licin Saat Musim Hujan

Berita Terbaru