PW GP Ansor Kalbar Gelar Khataman Qur’an dan Bukber Ramadhan 1446 H

- Publisher

Sabtu, 15 Maret 2025 - 21:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PW GP Ansor Kalbar Gelar Khataman Qur'an dan Bukber Ramadhan 1446 H. Foto/Istimewa.

i

PW GP Ansor Kalbar Gelar Khataman Qur'an dan Bukber Ramadhan 1446 H. Foto/Istimewa.

KALBAR SATU ID – Dalam rangka mempererat silaturahmi, Pimpinan Wilayah (PW) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kalimantan Barat menggelar Khataman Al-Qur’an dan Buka Bersama (Bukber) di Bulan Suci Ramadan 1446 Hijriah, di Rumah Toleransi, Kota Pontianak, Sabtu (15/03/25).

Buka puasa dihadiri oleh calon Pengurus Pimpinan GP Ansor Kalbar masa khidmat 2024-2028

Ketua PW GP Ansor Kalbar, H Rajuini mengatakan, Ramadhan menjadi momentum saling bersilaturahmi dan melaksanakan kegiatan positif.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sebelumnya GP Ansor Kalbar telah menggelar bansos presisi,” kata Rajuini.

Baca juga: GP Ansor dan Polda Kalbar Gelar Bansos di Rumah Toleransi

“Kemudian hari ini dilanjutkan dengan acara khataman Al-Qur’an, Tahlil, dan Doa yang ditujukan kepada para pendiri NU dan Ansor, serta sebagai bentuk duka cita kepada kader GP Ansor yang baru meninggal dunia, yaitu Sahabat Budianto yang juga Anggota Bawaslu Kabupaten Ketapang,” tambahnya.

Dalam kegiatan tersebut, Rajuini menekankan pentingnya saling berkoordinasi dalam pelaksanaan program kedepan.

“Koordinasi sangat penting bagi calon Pengurus Wilayah GP Ansor untuk memperkuat program kedepan baik kaderisasi, kesolidtan untuk kemaslahatan bersama dalam segala aspek,” ungkapnya.

Baca juga: Kapolres Kubu Raya Safari Ramadhan ke Pondok Pesantren, Bagikan Bansos untuk Santri

Rajuini berharap, melalui silaturahmi dan buka bersama Ramadhan ini, semoga dapat meningkatkan nilai ibadah dan bersinergi untuk menata berbagai program dan target GP Ansor Kalbar ke depan.

“Semoga silaturahmi Ramadhan 2025 menjadi semangat sahabat-sahabat Ansor-Banser agar tetap istiqomah dan solid dalam berkhidmah kepada agama, bangsa, negara dan organisasi,” harapnya.

Follow WhatsApp Channel kalbarsatu.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Penguatan Ekoteologi, Kemenag Kalbar Tanam Ribuan Pohon Matoa
Ketua DWP Kemenag Kalbar Berikan Pembinaan di Kota Singkawang
Muhajirin Yanis Ajak Jamaah Haji Perkuat Niat dan Peduli Lingkungan Lewat Gerakan Tanam Pohon
Majelis Adat Budaya Melayu Kalbar Gelar Milad ke-28 dan Halal Bihalal
Rakerda II LPTQ Provinsi Kalbar 2025 Resmi Dibuka, Muhajirin Yanis Apresiasi Dukung Penuh Gagasan Strategis
Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Masyarakat, Menkes RI Hadiri Peletakan Batu Pertama RSUD TBSI Kubu Raya
RSUD Tuan Besar Sy Idrus Diresmikan: Pemerintah Komitmen Tingkatkan Layanan Kesehatan di Kubu Raya
Bank Kalbar Rayakan HUT Ke-61: Perkuat Komitmen Menuju Pertumbuhan Berkelanjutan

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 14:38 WIB

Penguatan Ekoteologi, Kemenag Kalbar Tanam Ribuan Pohon Matoa

Senin, 21 April 2025 - 21:42 WIB

Ketua DWP Kemenag Kalbar Berikan Pembinaan di Kota Singkawang

Senin, 21 April 2025 - 16:16 WIB

Muhajirin Yanis Ajak Jamaah Haji Perkuat Niat dan Peduli Lingkungan Lewat Gerakan Tanam Pohon

Sabtu, 19 April 2025 - 13:24 WIB

Majelis Adat Budaya Melayu Kalbar Gelar Milad ke-28 dan Halal Bihalal

Kamis, 17 April 2025 - 01:15 WIB

Rakerda II LPTQ Provinsi Kalbar 2025 Resmi Dibuka, Muhajirin Yanis Apresiasi Dukung Penuh Gagasan Strategis

Berita Terbaru

Pemkab Kubu Raya Siap Wujudkan Kabupaten Layak Anak. Foto/Istimewa.

Daerah

Pemkab Kubu Raya Siap Wujudkan Kabupaten Layak Anak

Selasa, 22 Apr 2025 - 18:12 WIB

Wako Edi Kamtono Resmikan Kantor Lurah Sungai Jawi Luar. Foto/Istimewa.

Daerah

Wako Edi Kamtono Resmikan Kantor Lurah Sungai Jawi Luar

Selasa, 22 Apr 2025 - 16:41 WIB