Lasarus Pimpin Kunker Komisi V DPR ke Kalbar

- Editor

Selasa, 12 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lasarus Pimpin Kunker Komisi V DPR ke Kalbar

i

Lasarus Pimpin Kunker Komisi V DPR ke Kalbar

Kubu Raya, KalbarSatu – Komisi V DPR RI melakukan kunjungan kerja ke Kalimantan Barat pada Selasa (12/7/2022).

Kunjungan tersebut dipimpin langsung Ketua Komisi V DPR RI Lasarus. Tiba di Bandara Internasional Supadio Kubu Raya sekitar pukul 08.10 WIB, Kedatangan rombongan komisi V disambut langsung Sekretaris Daerah Kalimantan Barat dr. Harisson.

Berdasarkan informasi yang didapat dari Sekretariat DPR RI, kedatangan rombongan komisi V DPR dijadwalkan akan melakukan sejumlah kegiatan di Kalimantan Barat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan para legislator itu akan dimulai dari Kantor Gubernur Kalimantan Barat. Di Kantor Gubernur Kalbar, rombongan yang dipimpin Lasarus akan mengikuti pertemuan dengan Gubernur Kalbar Sutarmidji.

Baca juga: Tjahjo Kumolo Wafat, Lasarus: PDI Perjuangan Kehilangan Seorang Mentor Politik

Dari kantor gubernur, rombongan direncanakan akan langsung meninjau Jembatan Kapuas I dan rencana Jembatan Kapuas III. Di lokasi jembatan, Komisi V DPR masih akan didampingi mitra kerjanya.

Setelah berkegiatan di Pontianak, rombongan Komisi V bakal bertolak menuju Kabupaten Mempawah untuk meninjau Pelabuhan Internasional Kijing.

Baca juga: Lasarus Sebut Polri Berperan Besar dalam Pemulihan Ekonomi Nasional

Selepas meninjau Pelabuhan Kijing, para legislator yang membidangi urusan infrastruktur tersebut akan kembali ke Pontianak.

Berita Terkait

Link Download Logo Konferwil GP Ansor Kalbar Lengkap dengan Makna dan Ucapan
KPU Melawi Tetapkan Hasil Perolehan Suara Pilbup, Paslon Dadi-Malin Menang
Pengprov MI Kalbar Sukses Digelar WBMC 2024, Fighter Indonesia Raih Kemenangan di Laga Profesional
Lantamal XII Sukses Gelar Bersih Sungai Kapuas dan Olahraga Bersama
Madrais Nyatakan Mundur Dari Pencalonan Ketua PCNU Kubu Raya
Pemprov Kalbar Bebaskan Denda Pajak Hingga Desember Tahun ini
Husni Kurniawan: Satu Komando Dukung Sutarmidji Akui Kemenangan Norsan-Krisantus
Menang Pilkada Kubu Raya, Muda Mahendrawan Ucapkan Selamat Kepada Pasangan Jiwo-Sukir

Berita Terkait

Kamis, 26 Desember 2024 - 01:33 WIB

Link Download Logo Konferwil GP Ansor Kalbar Lengkap dengan Makna dan Ucapan

Rabu, 4 Desember 2024 - 17:29 WIB

KPU Melawi Tetapkan Hasil Perolehan Suara Pilbup, Paslon Dadi-Malin Menang

Selasa, 3 Desember 2024 - 20:09 WIB

Pengprov MI Kalbar Sukses Digelar WBMC 2024, Fighter Indonesia Raih Kemenangan di Laga Profesional

Selasa, 3 Desember 2024 - 20:01 WIB

Lantamal XII Sukses Gelar Bersih Sungai Kapuas dan Olahraga Bersama

Selasa, 3 Desember 2024 - 18:57 WIB

Madrais Nyatakan Mundur Dari Pencalonan Ketua PCNU Kubu Raya

Berita Terbaru

Prof Wajidi: Imam Masjid Harus Menjadi Panutan. Foto/Istimewa.

News

Prof Wajidi: Imam Masjid Harus Menjadi Panutan

Selasa, 21 Jan 2025 - 22:08 WIB