Polsek Pontianak Barat Amankan Penjual Petasan Tak Berizin

- Publisher

Sabtu, 28 November 2020 - 15:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penjual Petasan Tanpa Ijin

i

Penjual Petasan Tanpa Ijin

KALBARSATU.ID – Polsek Pontianak Barat giat operasi pekat kapuas 2020, Jumat 27 November 2020. Melalui giat itu, Polsek Pontianak Barat amankan penjual Petasan tanpa izin, HS (45) warga kecamatan Pontianak Barat, kota Pontianak.

“HS diamankan berdasarkan informasi dari masyarakat yang menyampaikan ke petugas kepolisian bahwa di Pasar Nipah Kuning terdapat seseorang yang menjual petasan tanpa izin,” Kapolsek Pontianak Barat AKP Eko Mardianto.

Berdasarkan informasi itu, kata dia, petugas langsung menuju ke lokasi, saat di lakukan pemeriksaan petugas mendapati sejumlah petasan berbagai merek yang di jual oleh HS.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“HS dan barang bukti pun langsung di bawa ke Polsek Pontianak Barat guna di lakukan pemeriksaan,” ujarnya.

AKP Eko menyampaikan bahwa HS hanya dilakukan pemeriksaan dan pembinaan, serta diminta untuk membuat surat pernyataan untuk tidak mengulangi perbuatannya.

“Setelah kita lakukan pemeriksaan, kita minta untuk membuat surat pernyataan tidak mengulangi perbuatannya lagi, selain itu kita lakukan penyuluhan juga terhadap yang bersangkutan,”katanya AKP Eko.(**)

Follow WhatsApp Channel kalbarsatu.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Truk Mogok di Jembatan Kapuas 2 Kubu Raya, Lalu Lintas Lumpuh Dua Jam
Berikut ini Susunan Struktur PCNU Kubu Raya 2025-2030
Gerak Cepat, LAZISNU PWNU Kalbar Salurkan Bantuan Korban Banjir
Link Download Logo Konferwil GP Ansor Kalbar Lengkap dengan Makna dan Ucapan
KPU Melawi Tetapkan Hasil Perolehan Suara Pilbup, Paslon Dadi-Malin Menang
Pengprov MI Kalbar Sukses Digelar WBMC 2024, Fighter Indonesia Raih Kemenangan di Laga Profesional
Lantamal XII Sukses Gelar Bersih Sungai Kapuas dan Olahraga Bersama
Madrais Nyatakan Mundur Dari Pencalonan Ketua PCNU Kubu Raya

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 13:46 WIB

Truk Mogok di Jembatan Kapuas 2 Kubu Raya, Lalu Lintas Lumpuh Dua Jam

Minggu, 16 Februari 2025 - 23:18 WIB

Berikut ini Susunan Struktur PCNU Kubu Raya 2025-2030

Sabtu, 1 Februari 2025 - 05:22 WIB

Gerak Cepat, LAZISNU PWNU Kalbar Salurkan Bantuan Korban Banjir

Kamis, 26 Desember 2024 - 01:33 WIB

Link Download Logo Konferwil GP Ansor Kalbar Lengkap dengan Makna dan Ucapan

Rabu, 4 Desember 2024 - 17:29 WIB

KPU Melawi Tetapkan Hasil Perolehan Suara Pilbup, Paslon Dadi-Malin Menang

Berita Terbaru

Waspadai Cuaca Ekstrem Di Kubu Raya, Berikut Info BMKG. Foto/Istimewa.

News

Waspadai Cuaca Ekstrem Di Kubu Raya, Berikut Info BMKG

Selasa, 4 Mar 2025 - 15:04 WIB