Ketua Bawaslu Kabupaten Kubu Raya Ajak Masyarakat Awasi Jalannya Pilkada 2024

- Publisher

Minggu, 14 Juli 2024 - 05:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Bawaslu Kabupaten Kubu Raya Ajak Masyarakat Awasi Jalannya Pilkada 2024. Foto/Istimewa.

i

Ketua Bawaslu Kabupaten Kubu Raya Ajak Masyarakat Awasi Jalannya Pilkada 2024. Foto/Istimewa.

KALBAR SATU ID – Menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Tahun 2024, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Kubu Raya menggelar Rapat Koordinasi Pengawasan Pemilihan Partisipatif, pada Sabtu (13/07/24).

Bertempat di Hotel Alimoer, Jalan Raya Ayani, Kecamatan Sungai Raya, Kabupaten Kubu Raya, kegiatan ini diikuti oleh perwakilan organisasi, mahasiswa, tokoh masyarakat, instansi, dan awak media.

Ketua Bawaslu Kabupaten Kubu Raya Encep Endan mengajak seluruh komponen masyarakat di Kubu Raya ikut melakukan pengawasan secara mandiri, karena pengawasan ini bukan hanya menjadi tugas dari Bawaslu Kabupaten Kubu Raya, tetapi menjadi tanggung jawab kita semua.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Partisipasi masyarakat sangat di butuhkan demu menjamin pelaksanaan Pilkada serentak tahun 2024 ini dapat berjalan sesuai dengan luber jurdil,” kata Encep saat di wawancara.

Dikatakan, Bawaslu Kabupaten Kubu Raya juga akan komitmen melakukan proses kolaborasi dengan seluruh komponen masyarakat dalam konteks pengawasan Pemilihan serentak 2024.

Selain itu, dirinya mengharapkan dalam pengawasan masyarakat ini setidaknya ada empat yang penting.

“Pertama melakukan proses pengawasan di setiap tahapan,” paparnya.

Menurutnya, setiap tahapan Pilkada 2024 menjadi kewajiban kami untuk melakukan proses pengawasan.

Kemudian, kami harapkan masyarakat dapat memberi informasi awal terkait adanya dugaan-dugaan pelanggaran.

Selanjutnya yang kedua, lanjut Encep, bagaimana masyarakat aktif melakukan proses pencegahan terhadap potensi dugaan-dugaan tersebut.

“Kemudian membentuk pemantau Pemilu,” ujarnya.

Baca juga: Menakar Kekuatan Bakal Calon dan Arah Dukungan Partai Politik di Pilkada Kalbar 2024

Menurutnya, Bawaslu Kabupaten Kubu Raya akan berkolaborasi aktif dengan pemantau Pemilu yang nanti akan terakreditasi oleh KPU Kabupaten Kubu Raya.

“Bagi masyarakat atau organisasi yang sudah sesuai dengan syaratnya bisa mendaftar sebagai pemantau Pemilihan serentak tahun 2024,” jelasnya.

Terakhir, Encep Endan menyampaikan masyarakat berpartisipasi aktif dalam penggunaan hak pilih.

“Hal yang paling urgen adalah bagaimana pengawasan partisipasi aktif ini mendorong masyarakat untuk dapat menggunakan hak pilihnya pada tanggal 27 November 2024 mendatang,” imbuhnya.

Follow WhatsApp Channel kalbarsatu.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Majelis Adat Budaya Melayu Kalbar Gelar Milad ke-28 dan Halal Bihalal
Rakerda II LPTQ Provinsi Kalbar 2025 Resmi Dibuka, Muhajirin Yanis Apresiasi Dukung Penuh Gagasan Strategis
Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Masyarakat, Menkes RI Hadiri Peletakan Batu Pertama RSUD TBSI Kubu Raya
RSUD Tuan Besar Sy Idrus Diresmikan: Pemerintah Komitmen Tingkatkan Layanan Kesehatan di Kubu Raya
Bank Kalbar Rayakan HUT Ke-61: Perkuat Komitmen Menuju Pertumbuhan Berkelanjutan
The Asia Foundution Luncurkan Program Akselerasi Inklusi Keuangan Untuk Perempuan Rentan di Kalbar
Kanwil Kemenag Kalbar Gelar Uji Kompetensi Perpindahan Antar Instansi Periode April 2025
Momen Halal Bihalal, Kakanwil Kemenag Kalbar Ajak Tingkatkan Kualitas Pelayanan Umat

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 13:24 WIB

Majelis Adat Budaya Melayu Kalbar Gelar Milad ke-28 dan Halal Bihalal

Kamis, 17 April 2025 - 01:15 WIB

Rakerda II LPTQ Provinsi Kalbar 2025 Resmi Dibuka, Muhajirin Yanis Apresiasi Dukung Penuh Gagasan Strategis

Rabu, 16 April 2025 - 20:43 WIB

Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Masyarakat, Menkes RI Hadiri Peletakan Batu Pertama RSUD TBSI Kubu Raya

Rabu, 16 April 2025 - 17:43 WIB

RSUD Tuan Besar Sy Idrus Diresmikan: Pemerintah Komitmen Tingkatkan Layanan Kesehatan di Kubu Raya

Selasa, 15 April 2025 - 18:15 WIB

Bank Kalbar Rayakan HUT Ke-61: Perkuat Komitmen Menuju Pertumbuhan Berkelanjutan

Berita Terbaru

Bupati Sujiwo Dukung Program Koperasi Desa Merah Putih. Foto/Istimewa.

Daerah

Bupati Sujiwo Dukung Program Koperasi Desa Merah Putih

Jumat, 18 Apr 2025 - 20:35 WIB