Optimis Menang Mutlak, Sujiwo Sebut Rasau Jaya sebagai Kandang Jikir

- Publisher

Minggu, 20 Oktober 2024 - 05:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Optimis Menang Mutlak, Sujiwo Sebut Rasau Jaya sebagai Kandang Jikir. Foto/Istimewa.

i

Optimis Menang Mutlak, Sujiwo Sebut Rasau Jaya sebagai Kandang Jikir. Foto/Istimewa.

KALBAR SATU ID – Calon Bupati Kubu Raya Sujiwo optimistis akan meraih kemenangan mutlak di Kecamatan Rasau Jaya pada kontestasi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024. Dirinya yakin, Rasau Jaya bakal jadi lumbung suara bagi pasangan nomor urut dua.

Optimisme itu diutarakan Sujiwo saat mengukuhkan ribuan relawan penggerak pasangan Jiwo-Sukir (Jikir) di Desa Rasau Jaya Satu, Sabtu (19/10/2024). Ribuan relawan yang dikukuhkannya itu tersebar di seluruh desa di Kecamatan Rasau Jaya.

“Mustahil kemenangan akan kami gapai jika tanpa andil saudara sekalian. Teman-temanlah yang menjadi perpanjangan tangan bagi kami untuk meyakinkan pemilih agar mau mencoblos pasangan nomor dua pada 27 November nanti,” ucap Sujiwo.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Wakil Bupati Kubu Raya periode 2019-2024 ini menyebut, target kemenangan pasangan Jikir di Kecamatan Rasau Jaya dipatok 75 persen. Militansi ribuan relawan yang ia kukuhkan ini membuatnya percaya diri target tersebut akan mampu dicapai.

“Semangat juang yang ditunjukkan oleh para relawan Jikir pada hari ini membuat saya dan Pak Sukiryanto optimis kalau di Rasau Jaya kita akan menang 75 persen,” pungkasnya.

Follow WhatsApp Channel kalbarsatu.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Dua Wanita Pontianak Utara Selundupkan Sabu 1 Kg Dalam Sandal, Pelaku Ditangkap di Bandara Supadio
Momentum Ramadhan, Kakanwil Kemenag Kalbar Ajak Umat Muslim Tingkatkan Ibadah
Polres Kubu Raya Cegah Kejahatan di Titik Rawan, Berikan Layanan Terbaik Kepada Masyarakat
Polisi Amankan Aktifitas Masyarakat di Pasar Juadah Sungai Raya Selama Ramadhan
Cegah Perang Sarung dan Balap Liar, Polres Kubu Raya Perketat Patroli Subuh
Polresta Pontianak Gelar Upacara Pelepasan Purna Bhakti Personel
Kakanwil Kemenag Muhajirin: Hilal Tampak di Sungai Kakap Kalbar
Polresta Bersama BEM STAKatN Pontianak Gelar Bakti Sosial

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 14:15 WIB

Dua Wanita Pontianak Utara Selundupkan Sabu 1 Kg Dalam Sandal, Pelaku Ditangkap di Bandara Supadio

Minggu, 2 Maret 2025 - 22:35 WIB

Momentum Ramadhan, Kakanwil Kemenag Kalbar Ajak Umat Muslim Tingkatkan Ibadah

Minggu, 2 Maret 2025 - 16:53 WIB

Polres Kubu Raya Cegah Kejahatan di Titik Rawan, Berikan Layanan Terbaik Kepada Masyarakat

Minggu, 2 Maret 2025 - 16:48 WIB

Polisi Amankan Aktifitas Masyarakat di Pasar Juadah Sungai Raya Selama Ramadhan

Minggu, 2 Maret 2025 - 12:41 WIB

Cegah Perang Sarung dan Balap Liar, Polres Kubu Raya Perketat Patroli Subuh

Berita Terbaru