Pemkab Gelar Pelatihan Pendamping PKH Kabupaten Kubu Raya

- Publisher

Kamis, 27 Februari 2025 - 16:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemkab Gelar Pelatihan Pendamping PKH Kabupaten Kubu Raya. Foto/Istimewa.

i

Pemkab Gelar Pelatihan Pendamping PKH Kabupaten Kubu Raya. Foto/Istimewa.

KALBAR SATU ID – Pelatihan Pendamping PKH Kabupaten Kubu Raya dibuka oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Kubu Raya Yusran Anizam didampingi Kepala Dinas Sosial Kabupaten Kubu Raya Wasilun di Ruang Rapat Bupati Kubu Raya pada Kamis, (27/2/2025).

Pelatihan dilaksanakan oleh Badan Pusat Statistik dalam rangka persiapan pengecekan lapangan untuk pemutakhiran Data Tunggal Sosial dan Ekonomi Nasional (DTSEN).

PKH Ini merupakan program pemberian bantuan sosial bersyarat kepada keluarga miskin dan rentan, Pelatihan ini dilakukan Secara Daring melalui Zoom meeting dan juga secara Luring (tatap muka) yang bertujuan untuk meningkatkan kompetensi para pekerja sosial sebagai pelaksana kesejahteraan sosial.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Adanya upaya nyata dalam pelaksanaan rencana aksi tersebut diharapkan dapat memberikan dampak positif dan menambah pengetahuan serta keterampilan bagi para peserta Peningkatan kapasitas pekerja sosial, terutama dalam konteks peningkatan kesejahteraan sosial, menjadi kunci dalam memajukan suatu daerah.

Dengan demikian, keberhasilan pelaksanaan kegiatan ini turut memberikan dukungan bagi upaya pemerintah dalam mencapai tujuan pembangunan sosial dan kesejahteraan masyarakat. Keterlibatan aktif para peserta diharapkan dapat menjadikan mereka agen perubahan yang efektif dalam mendukung program-program kesejahteraan sosial.

Editor : Hani

Follow WhatsApp Channel kalbarsatu.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Penguatan Ekoteologi, Kemenag Kalbar Tanam Ribuan Pohon Matoa
Ketua DWP Kemenag Kalbar Berikan Pembinaan di Kota Singkawang
Muhajirin Yanis Ajak Jamaah Haji Perkuat Niat dan Peduli Lingkungan Lewat Gerakan Tanam Pohon
Majelis Adat Budaya Melayu Kalbar Gelar Milad ke-28 dan Halal Bihalal
Rakerda II LPTQ Provinsi Kalbar 2025 Resmi Dibuka, Muhajirin Yanis Apresiasi Dukung Penuh Gagasan Strategis
Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Masyarakat, Menkes RI Hadiri Peletakan Batu Pertama RSUD TBSI Kubu Raya
RSUD Tuan Besar Sy Idrus Diresmikan: Pemerintah Komitmen Tingkatkan Layanan Kesehatan di Kubu Raya
Bank Kalbar Rayakan HUT Ke-61: Perkuat Komitmen Menuju Pertumbuhan Berkelanjutan

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 14:38 WIB

Penguatan Ekoteologi, Kemenag Kalbar Tanam Ribuan Pohon Matoa

Senin, 21 April 2025 - 21:42 WIB

Ketua DWP Kemenag Kalbar Berikan Pembinaan di Kota Singkawang

Senin, 21 April 2025 - 16:16 WIB

Muhajirin Yanis Ajak Jamaah Haji Perkuat Niat dan Peduli Lingkungan Lewat Gerakan Tanam Pohon

Sabtu, 19 April 2025 - 13:24 WIB

Majelis Adat Budaya Melayu Kalbar Gelar Milad ke-28 dan Halal Bihalal

Kamis, 17 April 2025 - 01:15 WIB

Rakerda II LPTQ Provinsi Kalbar 2025 Resmi Dibuka, Muhajirin Yanis Apresiasi Dukung Penuh Gagasan Strategis

Berita Terbaru

Wako Edi Kamtono Resmikan Kantor Lurah Sungai Jawi Luar. Foto/Istimewa.

Daerah

Wako Edi Kamtono Resmikan Kantor Lurah Sungai Jawi Luar

Selasa, 22 Apr 2025 - 16:41 WIB