Polisi Selidiki Kasus Tabrak Lari Yang Mengakibatkan Tewas Ditempat di Jalan Raya Trans Kalimantan

- Publisher

Minggu, 10 September 2023 - 19:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polisi Selidiki Kasus Tabrak Lari Yang Mengakibatkan Tewas Ditempat di Jalan Raya Trans Kalimantan. Foto/Istimewa.

i

Polisi Selidiki Kasus Tabrak Lari Yang Mengakibatkan Tewas Ditempat di Jalan Raya Trans Kalimantan. Foto/Istimewa.

KALBAR SATU ID – Satuan Lalulintas Polres Kubu Raya sedang mengusut kasus tabrak lari yang menewaskan seorang pengendara sepeda motor di Jalan Raya Trans Kalimantan tepatnya di KM 16, Desa Jawa Tengah, Kecamatan Sungai Ambawang Kabupaten Kubu Raya, Kalbar.

Saat dikonfirmasi Minggu (10/9/23) pukul 08.00 Wib. Kapolres Kubu Raya AKBP Arief Hidayat, S.H., S.I.K, melalui Kanit Gakkum Satlantas Polres Kubu Raya IPTU Wayan Mahardika mengatakan, saat ini polisi masih melakukan penyelidikan kasus tabrak yang terjadi pada Sabtu (9/9/23) pukul 11.16 Wib.

“Peristiwa tabrak lari itu antara kendaraan sepeda motor KB 5238 AJ dengan kendaraan Mobil Truk, kata Wayan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kejadian tabrak lari tersebut berawal dari kendaraan roda dua KB 5238 AJ dari arah pontianak menuju tayan, kemudian ia menyalip kendaraan pick up yang berada di depannya, namun dari arah tayan melaju kendaraan mobil truk menuju pontianak. Karena jarak yang cukup dekat kecelakaan itu tak dapat terhindarkan, terang Wayan.

Wayan menjelaskan, kecelakaan lalu lintas tersebut menewaskan Ansari pengendara sepeda motor KB 5238 AJ. Namun mobil truk yang menabrak korban melarikan diri dan saat ini masih dalam penyelidikan kepolisian.

“Atas peristiwa itu,  Ansari (64) warga Dusun Kuala Mandor, Desa Rantau Panjang, Kecamatan Sebangki, Landak meninggal di tempat. Diduga penyebab kecelakaan karena lalainya pengendara sepeda motor saat mendahului kendaraan pick up yang berada di depannya dan terhadap kasus ini kami masih melakukan penyelidikan mendalam,” jelas Wayan.

“Saat ini kami melakukan penyelidikan melalui rekaman closed circuit television (CCTV) yang berada di beberapa titik di sekitar lokasi kecelakaan,” tegas Wayan.

Wayan pun menghimbau agar pelaku segera mungkin menyerahkan diri kepada pihak Kepolisian Polres Kubu Raya untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya secara hukum yang berlaku.

Follow WhatsApp Channel kalbarsatu.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ketua DWP Kemenag Kalbar Berikan Pembinaan di Kota Singkawang
Muhajirin Yanis Ajak Jamaah Haji Perkuat Niat dan Peduli Lingkungan Lewat Gerakan Tanam Pohon
Majelis Adat Budaya Melayu Kalbar Gelar Milad ke-28 dan Halal Bihalal
Rakerda II LPTQ Provinsi Kalbar 2025 Resmi Dibuka, Muhajirin Yanis Apresiasi Dukung Penuh Gagasan Strategis
Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Masyarakat, Menkes RI Hadiri Peletakan Batu Pertama RSUD TBSI Kubu Raya
RSUD Tuan Besar Sy Idrus Diresmikan: Pemerintah Komitmen Tingkatkan Layanan Kesehatan di Kubu Raya
Bank Kalbar Rayakan HUT Ke-61: Perkuat Komitmen Menuju Pertumbuhan Berkelanjutan
The Asia Foundution Luncurkan Program Akselerasi Inklusi Keuangan Untuk Perempuan Rentan di Kalbar
Tag :

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 21:42 WIB

Ketua DWP Kemenag Kalbar Berikan Pembinaan di Kota Singkawang

Senin, 21 April 2025 - 16:16 WIB

Muhajirin Yanis Ajak Jamaah Haji Perkuat Niat dan Peduli Lingkungan Lewat Gerakan Tanam Pohon

Sabtu, 19 April 2025 - 13:24 WIB

Majelis Adat Budaya Melayu Kalbar Gelar Milad ke-28 dan Halal Bihalal

Kamis, 17 April 2025 - 01:15 WIB

Rakerda II LPTQ Provinsi Kalbar 2025 Resmi Dibuka, Muhajirin Yanis Apresiasi Dukung Penuh Gagasan Strategis

Rabu, 16 April 2025 - 20:43 WIB

Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Masyarakat, Menkes RI Hadiri Peletakan Batu Pertama RSUD TBSI Kubu Raya

Berita Terbaru

Polisi Bongkar Jaringan Sabu Jalur Perairan Kubu Raya. Foto/Istimewa.

Daerah

Polisi Bongkar Jaringan Sabu Jalur Perairan Kubu Raya

Senin, 21 Apr 2025 - 16:31 WIB

HUT ke-38 Antapanju, Bupati Sujiwo Apresiasi Purnawirawan. Foto/Istimewa.

Daerah

HUT ke-38 Antapanju, Bupati Sujiwo Apresiasi Purnawirawan

Senin, 21 Apr 2025 - 15:30 WIB