Bocoran Soal PAS UAS Tematik Tema 2 Kelas 5 SD MI Semester 1 K13 dan Kunci Jawaban 2021

Kunci Jawaban Soal PAS UAS Tema 5 Pilihan Ganda dan Essay Kelas 6 SD MI Lengkap 2021
Kunci Jawaban Soal PAS UAS Tema 5 Pilihan Ganda dan Essay Kelas 6 SD MI Lengkap 2021

KALBAR SATU – Berikut ini kumpulan latihan atau bocoran soal PAS UAS tematik tema 2 kelas 5 SD MI untuk Penilaian Akhir Semester 1 Tahun Ajaran 2021 kelas 5 SD MI.

Adapun, dibawah ini ada pembahasan materi PAS UAS ini sesuai Buku Tematik Tema 2 kelas 5 SD MI subtema 2 Udara Bersih dan Lingkungan Kurikulum 2013/K13 edisi revisi 2017.

Unutk siswa kelas 5 SD MI akan mempelajari beberapa mata pelajaran mulai dari bahasa Indonesia, IPA, dan SBdP.

Baca Juga: Kisi Kisi Soal PAS Kelas 3 SD MI Tema 2 Menyayangi Tumbuhan dan Hewan K13 Tahun 2021

Untuk itu di sini ada latihan soal yang diprediksi akan keluar saat PAS UAS semester 1 lengkap alternatif kunci jawaban pilihan ganda terbaru 2021.

Dilansir dari buku.kemdikbud.go.id kelas 5 SD MI Tema 2 subtema 2 Kurikulum 2013 Tahun Ajaran 2021-2022 berikut pembahasan PAS UAS dan kunci jawaban.

1. Faktor yang bukan merupakan penyebab terjadinya gangguan pernapasan adalah …

A. alam

B. penyakit

C. fisik

D. lingkungan

Jawaban: A

2. Bayi yang terlahir premature organ pernapasannya belum sempurna sehingga mengalami gangguan penapasan. Peristiwa tersebut termasuk gangguan pernapasan yang disebabkan oleh faktor …

A. alam

B. penyakit

C. fisik

D. lingkungan

Jawaban: C

3. Batuk merupakan salah satu gangguan kesehatan yang terjadi pada sistem …

A. ekskresi

B. pernapasan

C. pencernaan

D. reproduksi

Jawaban: B

4. Gangguan pernapasan dengan gejala sesak napas akibat sempitnya saluran pernapasan yaitu …

A. bronchitis

B. emfisema

C. influenza

D. asma

Jawaban: D

Baca Juga: Bocoran Soal UAS PAS Tema 2 Kelas 3 SD MI Semester 1 dan Kunci Jawaban

5. Gejala gawat darurat yang mengancam jiwa pasien disebut …

A. gejala berat

B. gejala ringan

C. gejala awal

D. gejala akhir

Jawaban: A

6. Bila kita duduk di bawah pohon rindang, udara terasa sejuk karena …

A. tanaman menyerap debu

B. tanaman mengeluarkan oksigen

C. tanaman mengeluarkan karbondioksida

D. tanaman menyerap oksigen

Jawaban: B

7. Gejala berat asma yang benar yaitu …

A. napas berbunyi

B. rasa berat di dada

C. batuk pada malam hari

D. kesadaran menurun

Jawaban: D

8. Penyakit penyumbatan saluran pernapasan yang disebabkan alergi disebut…

A. kanker paru paru

B. flu

C. asma

D. bronkitis

Jawaban: C

9. Salah salu gejala berat asma, yaitu sianosis di sekitar mulut. Sianosis adalah …

A. bersin-bersin

B. kulit kebiruan

C. sesak napas

D. batuk-batuk

Jawaban: B

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal PAS UAS Tema 3 Kelas 6 SD MI Semester 1 K13 Lengkap

10. Pada malam hari biasanya seseorang yang menderita asma akan kambuh, disebabkan …

A. udara malam dingin

B. udara malam kotor

C. udara malam berdebu

D. udara malam tidak sehat

Jawaban: A

Demikian Bocoran Soal PAS UAS Tematik Tema 2 Kelas 5 SD MI Semester 1 K13 dan Kunci Jawaban 2021

Ikuti GOOGLE NEWS atau Join Channel TELEGRAM

Pos terkait

Komentar ditutup.