Doa Anak Sehari-hari Terlengkap Dan Artinya

- Editor

Minggu, 6 Juni 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Doa anak terlengkap dan artinya

i

Doa anak terlengkap dan artinya

KALBAR SATU -Berdoa adalah cara orang mukmin sebagai sarana komunikasi saat senang atau sedih, dan berdoa dapat membuat  kita selalu mengingat tuhan.

Inilah 10 doa pendek yang dapat kita lakukan sehari-hari

1.Doa Sebelum Makan
“Allaahumma barik lanaa fiima razaqtanaa waqinaa ‘adzaa bannar”

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Artinya:” Ya allah, berkahilah untukku dalam sesuatu yang engkau rezekikan kepadaku, dan peliharalah aku dari siksa neraka.” (HR.Ibnu Sunni) .

Baca juga: BACAAN DOA setelah Sholat Tahajud dan Niat Sholat Tahajud

2.Doa Sesudah Makan
“Alhamdu lillahhil-ladzi ath-amanaa wa saqaana waja’alanaa minal muslimiin”

Artinya: segala puji bagi Allah Yang telah memberi kami makan dan minum serta menjadikan kami termasuk golongan orang muslim.”(HR.Ahmad, Abu Dawud,  Tirmidzi) .

3.Doa Sebelum Tidur
“Bismikallohumma ahyaa wa bismika amuut”.

Artinya: Dengan nama-Mu ya Allah aku hidup, Dan dengan nama-Mu aku mati”. (HR.Bukhari Dan Muslim).

Baca juga: Bacaan Niat Sholat Shubuh: Tata Cara, Keutamaan dan Doa Setelah Shalat Subuh

4.Doa Bangun Tidur
“Alhamdullillahilladzi ahyaanaa bada maa amaatanaa  wa ilaihin nushur”

Artinya: Segala puji bagi-Mu, ya Allah, yang telah menghidupkan kembali diriku setelah kematianku, dan hanya kepada-Nya nantinya kami semua akan dihidupkan kembali.”(HR.Ahmad, Bukhari , Dan Muslim).

5.Doa Kepada Kedua Orang Tua
“Allohummaghfirlii waliwaalidayya warhamhumaa kamaa robbayaanii soghiiroo”

Artinya: Ya Allah ampunilah aku dak kedua orang tuaku (ibu dan ayahku), sayangilah mereka seperti mereka menyayangiku diwaktu kecil

6.Doa Masuk Rumah
“Allahumma innii as-aluka khoirol Mauliji wa khoirol Makhroji bismilaahi wa lajnaa wa bis millahi khorojna wa’alallohi robbina tawakkalnaa”

Artinya: Ya Allah, sesungguhnya aku mohon kepada-Mu baiknya tempat masuk dan baiknya tempat keluar dengan menyebut nama Allah kami masuk, dan dengan menyebut nama Allah kami keluar dan kepada Allah Tuhan kami, kami bertawakkal.

7.Doa Keluar Rumah
“Bismillahi, tawakkaltu ’alallah, laa haula wa laa quwwata illaa billaah”

Artinya: Dengan nama Allah, aku bertawakkal kepada Allah. Tiada daya dan kekuatan kecuali dengan Allah.

8.Doa Masuk wc
“Alloohumma Innii A’uudzubka Minal Khubutsi Wal Khobaaitsi”

Artinya:Ya Allah, sesungguhnya aku berlindung kepadamu dari segala kejahatan dan kotoran

9.Doa keluar wc
“Allhamdulillaahil-ladzii Adz-haba ‘Annil-adzaa Wa’aafaanii”

Artinya:Dengan mengharap ampunanMu, segala puji milik Allah yang telah menghilangkan kotoran dari badanku dan yang telah menyejahterakan

10.Doa Berpakaian
“Bismillaahi, Alloohumma innii as-aluka min khoirihi wa khoiri maa huwa lahuu wa’a’uu dzubika min syarrihi wa syarri maa huwa lahuu“

Artinya: Dengan nama-Mu ya Allah aku minta kepada Engkau kebaikan pakaian ini dan kebaikan apa yang ada padanya, dan aku berlindung kepada Engkau dari kejahatan pakaian ini dan kejahatan yang ada padanya

Inilah doa-doa pendek yang dengan mudah anak-anak hafalkan dan bisa diterapkan dalam kehidupan sehari-hari

Berita Terkait

Download Surat Yasin dan Tahlil PDF Doc Gratis Dilengkapi Keutamaannya
Berapa Gaji PPPK Tahun 2025? Cek Disini Untuk 17 Golongan Lengkap
Benarkah Harga Rokok Januari 2025 Naik? Berikut Penjelasannya
TEKS RENUNGAN Khutbah Jumat Awal Tahun 2025 Naskah Arab dan Bahasa Indonesia
LAFADZ DOA Malam 1 Rajab Pada Malam Menyambut Tahun Baru 2025 dan Amalan Dianjurkan
Apa Bacaan menyambut Tahun 2025? Berikut Doa Akhir dan Awal Tahun Arab dan Artinya
Berikut ini Harga Terbaru Mobil Listrik Wuling Daerah Kalbar
Gus Baha: Kesehatan Adalah Rezeki Terbesar

Berita Terkait

Jumat, 10 Januari 2025 - 15:48 WIB

Download Surat Yasin dan Tahlil PDF Doc Gratis Dilengkapi Keutamaannya

Sabtu, 4 Januari 2025 - 18:14 WIB

Berapa Gaji PPPK Tahun 2025? Cek Disini Untuk 17 Golongan Lengkap

Jumat, 3 Januari 2025 - 16:21 WIB

Benarkah Harga Rokok Januari 2025 Naik? Berikut Penjelasannya

Kamis, 2 Januari 2025 - 19:12 WIB

TEKS RENUNGAN Khutbah Jumat Awal Tahun 2025 Naskah Arab dan Bahasa Indonesia

Selasa, 31 Desember 2024 - 14:44 WIB

LAFADZ DOA Malam 1 Rajab Pada Malam Menyambut Tahun Baru 2025 dan Amalan Dianjurkan

Berita Terbaru