Hebat! Mahasiswa Teknik Untan Pontianak Ciptakan Mobil Listrik, Ini Kata Rektornya

- Publisher

Selasa, 8 Desember 2020 - 02:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Tanjungpura Pontianak mampu menciptakan Mobil Listrik Hemat Energi dan ramah lingkungan.

i

mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Tanjungpura Pontianak mampu menciptakan Mobil Listrik Hemat Energi dan ramah lingkungan.

KALBARSATU.ID — Hebat! mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Tanjungpura Pontianak mampu menciptakan Mobil Listrik Hemat Energi dan ramah lingkungan.

Hasil dari inovasi membanggakan tersebut sangat diapresiasi oleh Rektor Universitas Tanjungpura Pontianak Prof., Dr. Garuda Wiko, SH., M.Si l.

Ia mengatakan bahwa ini inovasi yang sangat membanggakan, karena hasil inovasi yang di launching pada hari ini, setidak tidak nya bisa mendapat pengakuan untuk desain terbaik dalam kompetisi nasional.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ini juga merupakan upaya Universitas Tanjungpura untuk tetap berada pada jalur perkembangan, keilmuan dan teknologi,” ujarnya saat menghadiri launching Mobil Hemat Energi buatan Tim Untan-ECT Fakultas Teknik Universitas Tanjungpura Pontianak, Senin 7 Desember 2020.

Dirinya mengaku bangga atas kerja keras, kreativitas, yang telah di lakukan. Karena Untan merupakan lembaga pendidikan tinggi, tempat dimana ilmu pengetahuan dikembangkan.

“Dan jika kita bisa, kita mencukupkan teknologi itu untuk kepentingan kepentingan kita, dan tentu saja nanti akan memberikan manfaat kepada masyarakat,” imbuhnya.

Ia sebagai Rektor juga mengatakan siap memberikan dukungan kepada para mahasiswa yang telah bekerja keras dan menorehkan prestasi bagi Universitas Tanjungpura.

“Tentu kita akan memberikan reward, support untuk pengembangan dan penyempurnaan dari mobil hemat energi ini,” tutupnya.(*)

Follow WhatsApp Channel kalbarsatu.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Momentum Ramadhan, Polda Kalbar Berbagi Dengan Guru Ngaji dan Masyarakat
LINK NONTON GRATIS MotoGP Thailand 2025 Trans7 Hari Ini: Cara Live Streaming di HP
Link Nonton Streaming Gratis MotoGP Thailand Minggu 2 Maret 2025, Live Trans7 Sore Ini
Amalan dan Doa Minta Jodoh Di Bulan Ramadhan: Lakukan Dengan Istiqomah
Cara Mendapatkan Uang di Bulan Ramadhan, Jualan Takjil Hingga Bisnis Online
Rekomendasi Menu Buat Buka Puasa Enak Yang Viral di Sosmed
Hasil Kualifikasi MotoGP Thailand Sabtu 1 Maret 2025: Marc Marquez Tercepat
Kalbar Masuk Tanggal 24-25 Diperkirakan Hujan, Berikut Rincian BMKG
Tag :

Berita Terkait

Senin, 10 Maret 2025 - 20:56 WIB

Momentum Ramadhan, Polda Kalbar Berbagi Dengan Guru Ngaji dan Masyarakat

Minggu, 2 Maret 2025 - 14:08 WIB

LINK NONTON GRATIS MotoGP Thailand 2025 Trans7 Hari Ini: Cara Live Streaming di HP

Minggu, 2 Maret 2025 - 12:33 WIB

Link Nonton Streaming Gratis MotoGP Thailand Minggu 2 Maret 2025, Live Trans7 Sore Ini

Sabtu, 1 Maret 2025 - 22:23 WIB

Amalan dan Doa Minta Jodoh Di Bulan Ramadhan: Lakukan Dengan Istiqomah

Sabtu, 1 Maret 2025 - 13:39 WIB

Cara Mendapatkan Uang di Bulan Ramadhan, Jualan Takjil Hingga Bisnis Online

Berita Terbaru

Bupati Sujiwo Dukung Program Koperasi Desa Merah Putih. Foto/Istimewa.

Daerah

Bupati Sujiwo Dukung Program Koperasi Desa Merah Putih

Jumat, 18 Apr 2025 - 20:35 WIB

Dua Motor Air dan Satu Speedboat Tenggelam Bersamaan. Foto/Istimewa.

Daerah

Dua Motor Air dan Satu Speedboat Tenggelam Bersamaan

Jumat, 18 Apr 2025 - 17:21 WIB