Bagaimana Cara Sembuh dari Virus Omicron? Simak Penjelasannya

- Publisher

Sabtu, 26 Februari 2022 - 09:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekda Kalbar Sebut Kasus Covid-19 di Pontianak Masuk Varian Omicron Lokal. Foto/ilustrasi

i

Sekda Kalbar Sebut Kasus Covid-19 di Pontianak Masuk Varian Omicron Lokal. Foto/ilustrasi

KALBAR SATU – Ditengah Varian Omicron terus meningkat, kita harus bagaimana Cara Sembuh dari Virus Omicron. Meski gejala yang timbulkan hanya gejala ringan, namun harus tetap waspada.

Sejauh ini Pemerintah memberikan sarana telemedicine dan menyediakan obat untuk pasien terkonfirmasi positif yang isolasi mandiri di rumah. Namun, harus diketahui beberapa langkah yang bisa dilakukan untuk mendukung obat-obatan itu untuk sembuh dari Omicron.

Baca Juga: Hindari Makanan Ini agar Tak Terkena Virus Omicron

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga: Cara Menyembuhkan Diri dari Omicron

Baca Juga: Sekda Kalbar Sebut Kasus Covid-19 di Pontianak Masuk Varian Omicron Lokal

Berikut Cagaimana Cara sembuh dari Virus Omicron seperti dikutip dari Kompas.com:

  1. Waspadai gejala Omicron yang menyerang pernapasan

Sebagian besar gejala Omicron adalah gejala ringan seperti batuk, pilek, sakit tenggorokan, demam, dan pegal-pegal. Waspada jika Anda mengalami gejala respirasi, seperti sesak napas dan nyeri dada. Dengan mencegah gejala yang lebih berat, Anda bisa sembuh dan kembali pulih dari Omicron.

Jika Anda mengalami gejala pernapasan dan berisiko tinggi, pastikan Anda memiliki akses pada alat untuk mengukur saturasi oksigen di tubuh Anda. Terutama pada pasien dengan komorbid atau mengalami sesak napas dan dada sakit.

  1. Meningkatkan imunitas

Meningkatkan imun tubuh bisa membuat gejala yang timbul lebih ringan sehingga Anda bisa sembuh dari Omicron. Untuk meningkatkan imun tubuh, Anda bisa melakukan olahraga ringan dan mengonsumsi makanan yang bergizi.

  1. Sediakan obat-obatan dasar

Gejala varian Omicron umumnya ringan. Anda bisa menggunakan obat-obatan dasar untuk meredakan gejala tersebut. Untuk meredakan demam dan sakit pada tenggorokan dan otot, Anda bisa mengonsumsi parasetamol. Sedangkan untuk meredakan gejala batuk pilek, Anda bisa mengonsumsi obat dekongestan dan obat batuk yang dijual bebas di apotek.

Baca juga: Sejumlah Bisnis Rumahan yang Menjanjikan di Masa Pandemi Covid Omicron

  1. Minum air dan istirahat yang cukup

Hidrasi yang baik akan membantu tubuh tetap optimal melakukan fungsinya, termasuk mengurang rasa lemah dan pusing. Selain itu, istirahat yang cukup juga membantu tubuh agar lebih fit untuk melawan virus.

  1. Terapi antibodi monoklonal

Saat ini, terapi yang sudah mendapat persetujuan FDA adalah terapi antibodi monoklonal. Namun, penggunaannya masih sangat terbatas dan ditujukan untuk pasien yang mengalami gejala parah. Konsultasikan ke dokter untuk mendapatkan pengobatan yang tepat untuk Anda.

Follow WhatsApp Channel kalbarsatu.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Rekomendasi Tempat Wisata Lebaran Idul Fitri 2025 di Kalimantan Barat: Ada Lemukutan Hingga Tugu Khatulistiwa
Kata-kata Indah Idul Fitri 2025: Ucapan Selamat Lebaran 1446 H Minal Aidin Wal Faidzin
DOWNLOAD Gambar Twibbon Idul Fitri 2025: Link Gratis Ucapan Mohon Maaf Lahir dan Batin
TIPS Belanja Baju Lebaran 2025 Hemat: Dijamin Ngirit dan Berkualitas
Ide Tempat Bukber Puasa Ramadhan Murah Bersama Keluarga Atau Reunian
Ide Menu Buka Puasa Ramadhan Sederhana Tapi Enak: Cocok Untuk Bukber Bersama Keluarga
Menu Favorit Buka Puasa Awal Ramadhan Sehat Dan Banyak Diminati
Tips Makan Sahur Sehat Selama Bulan Ramadan

Berita Terkait

Minggu, 6 April 2025 - 13:39 WIB

Rekomendasi Tempat Wisata Lebaran Idul Fitri 2025 di Kalimantan Barat: Ada Lemukutan Hingga Tugu Khatulistiwa

Minggu, 30 Maret 2025 - 21:21 WIB

Kata-kata Indah Idul Fitri 2025: Ucapan Selamat Lebaran 1446 H Minal Aidin Wal Faidzin

Minggu, 30 Maret 2025 - 20:52 WIB

DOWNLOAD Gambar Twibbon Idul Fitri 2025: Link Gratis Ucapan Mohon Maaf Lahir dan Batin

Selasa, 4 Maret 2025 - 20:24 WIB

TIPS Belanja Baju Lebaran 2025 Hemat: Dijamin Ngirit dan Berkualitas

Minggu, 2 Maret 2025 - 16:38 WIB

Ide Tempat Bukber Puasa Ramadhan Murah Bersama Keluarga Atau Reunian

Berita Terbaru

Bupati Sujiwo Dukung Program Koperasi Desa Merah Putih. Foto/Istimewa.

Daerah

Bupati Sujiwo Dukung Program Koperasi Desa Merah Putih

Jumat, 18 Apr 2025 - 20:35 WIB

Dua Motor Air dan Satu Speedboat Tenggelam Bersamaan. Foto/Istimewa.

Daerah

Dua Motor Air dan Satu Speedboat Tenggelam Bersamaan

Jumat, 18 Apr 2025 - 17:21 WIB